Panduan Alur Pengecekan Plagiasi Artikel Ilmiah di Lingkungan ITS Sudah diluncurkan. --- Sitasi atas artikel yang dipublikasi di POMITS meningkat. --- iThenticate sudah dapat dipergunakan kembali, silahkan hubungi LPMP2KI.

VISI DAN MISI

Visi

“Menjadi unit pendukung utama program ITS dalam rangka menuju research university yang berperan di tingkat nasional dan internasional.”

Misi

1.
2.
3.
Melaksanakan prinsip-prinsip pengelolaan kekayaan intelektual di ITS.
Melakukan upaya perlindungan terhadap kekayaan intelektual ITS.
Menjalin kerjasama dalam bidang pengelolaan dan perlindungan kekayaan intelektual dengan berbagai instansi di dalam dan luar negeri.

Tugas dan Fungsi

1.
2.
3.
4.


5.
Menghimpun segala hasil karya intelektual sivitas akademika ITS.
Mengolah hasil karya intelektual sivitas akademika ITS dan memproses hak-haknya.
Menfasilitasi pengurusan perlindungan terhadap karya intelektual sivitas akademika ITS.
Menjalin dan membina jaringan informasi dan komunikasi dalam bidang karya intelektual sivitas akademika ITS dengan perguruan tinggi dan badan-badan di dalam maupun di luar negeri, sesuai dengan ketentuan peraturan perundangan yang berlaku.
Mendorong mempromosikan hasil karya intelektual sivitas akademika ITS.

Program Kerja

1.
2.

3.

4.
5.

6.

7.


8.
Inventarisasi paten dosen ITS dan mengusahakan perolehan sertifikatnya.
Membantu atau mendampingi penyusunan usulan paten untuk dosen dan mahasiswa dan menyiapkan pendaftarannya.
Memberikan pembelajaran, sosialisasi dan pelatihan mengenai paten dan kekayaan intelektual lain kepada civitas akademika ITS.
Membangun infrastruktur dan mengelola publikasi ilmiah mahasiswa S1 ITS.
Membangun sistem informasi dan database dan melaksanakan pemeriksaan duplikasi dokumen terutama dikaitkan dengan karya ilmiah.
Memberikan pelatihan dan pendampingan penulisan artikel ilmiah berbahasa Inggris terutama untuk jurnal internasional.
Membangun infrastruktur sistem informasi terintegrasi tentang kekayaan intelektual di ITS.
Mengkoordinasikan pengelolaan berkala terbitan berbagai unit di ITS untuk dapat diindeks oleh Scopus.
Mengadakan berbagai pelatihan terkait pengelolaan hak kekayaan intelektual di PT.